Blog yang membahas tentang kumpulan resep masakan dan Resep Kue Kering Praktis

Cara Membuat Kolak Pisang Nangka

Cara Membuat Kolak Pisang NangkaResep Masakan - Update Artikel Lagi Mengenai Cara Membuat Kolak Pisang Nangka.

Bahan Membuat Kolak Pisang Nangka :

  • 300 gr pisang kepok
  • 200 gr gula merah sisir
  • 5 buah mata nangka, potong-potong
  • 2 lembar daun pandan, simpulkan
  • 200 ml santan kental
  • ½ sdt garam
  • 500 ml air
Cara Membuat Kolak Pisang Nangka :
  1. Kupas pisang kepok, kemudian iris serong / sesuai selera.
  2. Didihkan air, gula merah, daun pandan, dan garam menjadi satu. 
  3. Masukkan pisang dan santan, didihkan kembali hingga matang sambil diaduk agar santan tidak pecah. Angkat.
  4. Sajikan hangat.
Admin Blog Resep Masakan mengucapkan selamat berbahagia kepada anda yang telah membaca artikel Cara Membuat Cara Membuat Kolak Pisang Nangka, Jika ada luang waktu baca juga Cara Membuat Roti Singkong Goreng, Cara Membuat Roti Keju Manis Istimewa dan Cara Membuat Sate Daging Sapi Super Enak