
Bahan Membuat Singkong Keju :
- 1 kg singkong, buang kulitnya, potong-potong dan cuci
- 6 siung bawang putih, dihaluskan
- 2 sendok makan garam
Bahan Untuk kreasi singkong keju
- Keju 125 gram, atau secukupnya sesuai selera
- Mentega 125 gram
- susu putih kental manis secukupnya
Cara membuat Singkong Goreng Keju Empuk :
- Pertama Goreng singkong dengan minyak agak banyak diatas api sedang ( jangan terlalu panas, karena warnanya akan jelek) hingga setengah matang.
- Kalau sudah matang tiriskan, dan sisihkan.
- Ambil wadah sedang dan masukan bawang putih serta garam ditambah air secukupnya saja.
- kemudian rendam singkong di air berbumbu tadi.
- Rendamlah sampai merekah , sekitar 5 sampai 10 menit.
- Setelah mekar merekah, Goreng singkong kembali hingga garing.
Admin BLog Resep Masakan mengucapkan selamat berbahagia kepada anda yang
telah membaca artikel Cara Mudah membuat Singkong Keju Goreng, Jika ada luang waktu baca juga RESEP KUE DONAT KENTANG ENAK dan Cara Membuat Roti Singkong Goreng