Blog yang membahas tentang kumpulan resep masakan dan Resep Kue Kering Praktis

Cara Membuat Kue Cake Pandan Kukus

Cara Membuat Kue Cake Pandan Kukus Resep Masakan -Cara Membuat Kue Cake Pandan Kukus . Resep yang satu ini cukup menggugah selera bagi semua orang yang mencicipinya. Cara Membuat Kue Cake Pandan Kukus adalah salah satu resep Kumpulan Aneka Resep Masakan Nusantara Dari Seluruh Pelosok Indonesia Dengan Cara Penyajian Yang Mudah Dan Sederhana. Simak Cara Membuat Kue Cake Pandan Kukus Berikut ini :

Bahan Kue Cake Pandan Kukus :
  • 50 Gram Tepung terigu
  • 125 Gram Mentega, lelehkan
  • 125 Gram Gula pasir
  • 4 Lembar Daun pandan
  • 2 Lembar Daun suji
  • 2 Butir Telur
  • ½ Bungkus vanili
  • ½ Sdt Baking powder
Cara Membuat Kue Cake Pandan Kukus :
  1. Kocok Telur den gula pasir, lalu tambahkan vanili sampai mengembang.
  2. Haluskan daun pandan dan daun suji, di kasih sedikit air lalu peras dan ambil sarinya.
  3. Tuang tepung terigu dengan mentega kedalam adonan, kemudian di kocok lagi hingga merata.
  4. Jika sudah merata, masukkan baking powder.
  5. Campurkan air larutan sari daun pandan dan daun suji tadi dengan susu kental, aduk lalu tuang kedalam adonan kue.
  6. Panggang atau kukus hingga matang, kue kira – kira setengah jam.
  7. Angkat dan dinginkan, lalu potong – potong sesuai selera.
  8. Taruh di nampan saji, kue bolu pandan siap dihidangkan.
Admin Blog Resep Masakan mengucapkan selamat berbahagia kepada anda yang telah membaca artikel Cara Membuat Kue Cake Pandan Kukus , Jika ada luang waktu baca juga Cara Membuat Daging Sapi Tumis Lada Hitam, Resep Masakan Sayur Bayam Bening dan Cara Membuat Kue Pukis Manis. Selamat Mencoba Cara Membuat Kue Cake Pandan Kukus