Resep Masakan - Update Artikel Lagi Mengenai Resep Banana Cake | Cara Membuat Banana Cake Lembut .
Bahan :
- 150 gr mentega atau margarin
- 175 gr gula bubuk
- 4 butir kuning telur
- 4 butir putih telur
- 3 buah pisang ambon/raja lumatkan dan campur dengan 1 sdm air jeruk nipis
- 225 gr tepung terigu
- 1 sdt baking powder
- 1/2 sdt soda kue
Cara Membuat Banana Cake :
- Siapkan loyang yang telah diolesi dengan margarin, alasi dasarnya dengan kertas roti, olesi lagi dengan margarin.
- Kocok mentega dan gula bubuk hingga lembut, masukkan kuning telur satu per satu sambil dikocok sampai putih mengembang.
- Masukkan bergantian campuran bahan kering dan pisang, aduk perlahan. sementara itu, pasang standing mikser untuk ngocok putih telur hingga kaku.
- Masukkan putih telur ke dalam adonan tadi, aduk rata.
- Tuang ke dalam loyang, ratakan. panggang kurang lebih 40 menit dengan suhu 175oC.
Admin Blog Resep Masakan mengucapkan selamat berbahagia kepada anda yang
telah membaca artikel Resep Banana Cake | Cara Membuat Banana Cake Lembut , Jika ada luang waktu baca juga Resep Tumis Kangkung , Resep Kari Kambing dan Resep Semur Jengkol