Blog yang membahas tentang kumpulan resep masakan dan Resep Kue Kering Praktis

Cara Membuat Sop Ayam Kacang Spesial

Cara Membuat Sop Ayam Kacang Spesial
Resep Masakan - Cara Membuat Sop Ayam Kacang Spesial. Resep yang satu ini cukup menggugah selera bagi semua orang yang mencicipinya. Coba juga Resep sebelumnya yaitu, RESEP ANEKA KUE LAPIS dan Resep Kue Lapis Legit. Cara Membuat Sop Ayam Kacang Spesial adalah salah satu resep Kumpulan Aneka Resep Masakan Nusantara Dari Seluruh Pelosok Indonesia Dengan Cara Penyajian Yang Mudah Dan Sederhana Simak Cara Membuat Sop Ayam Kacang Spesial Berikut ini :

Bahan:

1. 1 sendok makan mentega
2. 20 gram bawang bombai, cincang
3. 300 gram daging ayam, potong-potong
4. 1 liter air
5. ½ sendok teh bumbu kari bubuk
6. 1 sendok teh merica bubuk
7. 1 sendok teh pala bubuk
8. 2 sendok teh garam
9. 200 gram kentang, potong kecil
10. 100 gram kacang merah kalengan
11. 100 gram chickpea, rebus hingga lunak
12. 50 gram white bean, rebus hingga lunak
13. 100 gram kembang kol, potong kecil
14. 1 buah tomat merah, potong-potong
  1. Tumis bawang bombai hingga layu 
  2. Masukkan daging ayam, aduk hingga kaku.
  3. Tuang air dan beri bumbu. Didihkan dengan api kecil hingga ayam lunak
  4. Masukkan kentang, kacang-kacangan, kembang kol dan wortel.
  5. Masak hingga seluruhnya lunak. 
  6. Angkat, sajikan hangat. 
Admin Blog Resep Masakan mengucapkan selamat berbahagia kepada anda yang telah membaca artikel Cara Membuat Sop Ayam Kacang Spesial, Jika ada luang waktu baca juga Resep Kue Lumpur, Resep Martabak Manis Coklat dan Resep Kue Klepon Kelapa Selamat Mencoba Cara Membuat Sop Ayam Kacang Spesial